Dhekos Khusus Putra Tipe A
Jalan Khair No.49, RT.6/RW.4, Ragunan, Ps. Minggu, Jakarta Selatan, DKI Jakarta 12550
Area : RS Pasar Minggu
Kota : JAKARTA SELATAN
Fasilitas
Info Tambahan
Dhekos sebuah kost elit yang berlokasi di Jl. H.Khair No. 49 RT/RW 06/04, Ragunan, Jakarta Selatan. Kost Pria dan Wanita ini merupakan pilihan kost yang sangat tepat untuk Anda yang ingin memilih tinggal di Jakarta Selatan.
Dhekos melengkapinya dengan fasilitas yang lengkap dan barang merek baru, Untuk fasilitas kamar yang cukup lengkap seperti kamar mandi dalam menggunakan shower, AC, Cermin, Kamar mandi dalam, Lemari, Meja, Rak buku, Ruang Jemur, Single bed, Shower, Wifi,dll.
Dhekos terdiri dari bangunan 3 lantai ini memiliki beberapa fasilitas umum tambahan seperti lantai 1 memiliki Ruang tamu, Lantai 2 memiliki Dapur umum, Lantai 3 untuk Ruang Jemur dan beberapa fasilitas umum lainnya seperti Kulkas umum, Ruang jemur, Ruang makan, TV Umum, Wifi, dll.
Tersedia tempat parkirnya cukup luas bisa untuk mobil dan motor. Lokasi Strategis, Nyaman dan Aman karena dilengkapi CCTV, dan Keamanan 24 jam. Lokasi sekitar yang mudah di jangkau ± 400 m ke halte Busway Ragunan akses jalan Raya Cilandak KKO dengan Ragunan. Dan dekat dengan beberapa tempat jajanan dan restaurant Lingkungan perumahan yang Anda mudah jangkau untuk di sekitar area Dhekos.
*kost Pria dan wanita
*tidak diperbolehkan membawa hewan
*biaya sewa bulanan belum termasuk listrik (listrik token)
*maksimal 1 orang/kamar
Related Kos
Rp 1.500.000 / bulan